Sejiwa-Coffee

Rekomendasi Coffe Shop Terbaik di Daerah Bulungan, Jakarta Selatan

Nongkrong Syahdu di Bulungan Jaksel

Kawasan Jakarta Selatan memang terkenal sebagai wilayah yang menjadi di surganya tempat nongkrong bagi kalangan anak muda. Khususnya di daerah Bulungan sana, berjejer deretan Cafe siap untuk menyajikan pengalaman nongkrong terbaik bagi setiap customer yang datang.

Dari semua cafe yang ada di Bulungan banyak di antaranya menggunakan format coffee shop atau Cafe konsep utama sebagai tempat ngopi. Keberadaan tempat-tempat Coffee shop tersebut tentunya menunjang sekali budaya anak muda zaman sekarang yang memang sangat suka ngopi sembari nongkrong bersama kawan-kawan

Namun para anak muda yang doyan ngopi tentu saja hanya akan memilih coffee shop dengan fasilitas terbaik, yang bisa memenuhi kebutuhan mereka. Kebutuhan paling utama yaitu tentang cita rasa kopi yang dijual oleh coffee shop, jika memang enak pasti banyak anak muda yang datang.

Kebutuhan lainnya yang tidak kalah penting untuk diperhatikan oleh anak muda adalah mengenai desain dari gedung bangunan coffee shop itu sendiri. Anak muda doyan banget mengupload kegiatan mereka sehari-hari ke media sosial sehingga mereka butuh official yang menawarkan desain tempat khususnya pada bagian interior yang estetik.

Apabila kamu termasuk anak muda yang pengen nyobain nongkrong di Coffee Shop daerah Bulungan tapi bingung mau pilih tempat yang mana Oke kami akan coba berikan rekomendasi spesial buat kamu. Berikut deretan Coffee Shop terbaik di daerah Bulungan, Jakarta Selatan yang wajib dikunjungi para anak muda.

Coffeshop Terbaik di Bulungan Jakarta Selatan

  • Sejiwa Coffee

Sejiwa coffee merupakan salah satu Coffee Shop yang masuk kedalam rekomendasi kami untuk kamu anak muda yang Pengen nongkrong di daerah Bulungan Jakarta Selatan. Cita rasa kopi yang dihadirkan oleh tempat ini memang sungguh enak karena dibuat oleh tangan-tangan barista yang berpengalaman.

Namun sejiwa coffee tidak hanya menghadirkan kopi saja pada menu yang mereka tawarkan kepada customer. Mereka juga memiliki menu berupa makanan yang bisa dipesan untuk mengisi perut pelanggan yang sedang kelaparan.

Beberapa menu makanan unggulan dari tempat ini antara lain salad, fish and chips, nasi goreng,  dan sandwich. Kalau cuma sekedar pengen makanan ringan kalian bisa memesan cake dan beragam dessert lainnya.

Alamat: Jl. Progo No. 15

  • Armor Kopi

Nongkrong di Coffee Shop daerah Bulungan Jakarta selatan tidak lengkap rasanya Bila kalian belum mencoba datang mengunjungi Armor kopi. Tempat yang satu ini memiliki ciri khas Istimewa karena menu kopi dan makanan yang disajikan semuanya bernuansa tradisional Indonesia.

Lokasi dari Armor kopi terletak di sekitar daerah taman hutan raya Ir Haji Juanda Bulungan. Artinya kalau kalian sudah ada di daerah Bulungan, kalian tidak akan sulit untuk menemukan keberadaan Armor kopi.

Selain menu kopi dan makanan yang memang lezat lezat sekali untuk dinikmati, Armor kopi juga menawarkan keunggulan dari segi desain tempat. Para pengunjung yang datang ke sini pasti akan sangat dimanjakan pemandangan matanya oleh panorama hijau Asri.

Hal ini karena owner dari Armor kopi membuat tempat bisnisnya dengan konsep arsitektur alam.  Dia merancang Armor kopi supaya bisa menampilkan desain tempat yang banyak pepohonan seperti di hutan.

Alamat Armor Kopi: Jl. Bukit Pakar Utara No.10, Ciburial

  • Mimiti Coffee & Space

Coffee Shop yang satu ini beberapa waktu lalu sempat begitu viral di jagad media sosial. Tentu saja, kalian para anak muda yang ngaku pecinta kopi sejati, wajib banget datang sekaligus nongkrong di sini.

Manajemen Mimiti Coffee sudah mengambil kebijakan untuk pindah tempat dari area sebelumnya, yaitu Jalan Karangsari, menuju ke daerah Jalan Sumur Bulungan. Alhasi; desain bangunan Mimiti Coffee yang sekarang bisa tampak lebih luas dan bisa menampung lebih banyak lagi pengunjung.

Masih mengandalkan konsep yang lama, kamu bisa duduk santai minum kopi sembari menikmati suasana outdoor-nya yang sejuk. Semua sajian kopi di sini dijamin enak, karena memang diracik oleh para barista dengan jam terbang tinggi.

Kami memiliki beberapa rekomendasi menu kopi yang wajib kamu coba bila nongkrong di Mimiti Coffee. Menu-menu yang kami maksud adalah Flat White, Ice Coconut Americano (kopi yang diracik dengan campuran air kelapa), piccolo,Americano,latte hinggaespresso.

Tak hanya kopi saja, Mimiti Coffe turut melengkapi menu mereka dengan beragam jenis makanan ringan yang bercita rasa lezat. Ada pilihan cemilan seperti roti bakar hinga croissant almond yang tentu sangat sedap.

Alamat: Jl. Sumur Bulungan No.14

  1. Kopi Toko Djawa

Daerah Bulungan khususnya di sekitaran jalan Braga memang sering menampilkan keramaian orang-orang nongkrong. Bahkan kalau dilihat Lebih detail lagi ada cukup banyak turis asing atau istilah kata bule yang juga suka nongkrong di daerah Jalan Braga ini.

Salah satu tempat nongkrong berbentuk coffee shop yang wajib dikunjungi kalau kalian sedang berada di daerah Jalan Braga adalah kopi toko Djawa. Tempat ini menyajikan nuansa nongkrong yang estetik karena desain tempat dipenuhi oleh interior bertema art deco yang jelas Instagramable banget.

Soal menu kopi tentu saja tempat ini menawarkan kelezatan menu yang wajib kamu coba seperti kopi Seduh, Ice Coconut coffee, serta aneka jenis teh dan sari buah yang tidak kalah enak. Sementara untuk cemilan yang lezat buat menemani ngopi Kalian ada pilihan beragam jenis cake seperti bolu keju jadul, almond croissant, dan lain sebagainya.

Alamat: Jalan Braga No.79, Braga